Game Android Terlaris Selama Tahun 2014 - Memiliki smartphone berbasis operasi sistem android, selain membuat penggunanya lebih mudah meng-oprasikan aplikasi, mereka juga dipastikan betah bermain game yang ditawarkan. Terbukti banyak sekali berbagai macam permainan gratis yang tersedia dalam kategori Game di Play Store. Apa saja Game Android Terlaris yang dimaksud? Berikut ulasan selengkapnya.
1. Clsh Of Clans (COC)
Permainan mengatur strategi dalam peperangan, membangun desa, dan melatih pasukan untuk pergi ke medan pertempuran ini menjadi salah satu game paling laris sepanjang tahun 2014. Pemain bisa membuat klan sendiri dan begabung dengan klan teman dalam satu permainan untuk menyerang klan musuh atau mempertahankan daerahnya dari serangan musuh. Download Game Clash of Clans gratis di sini
2. LINE Let's Get Rich
Salah satu permainan gratis dari LINE yang berbentuk monopoli Online menempati urutan teratas dalam kategori game android gratis. Layaknya permainan monopoli pada umumnya, pemain akan merasa betah dengan tampilan dan event yang ditawarkannya. Download Gratis di Sini
3. Subway Surfers
Permainan dengan beberapa aktor utama yakni Jake, Tricky & Segar mencoba melarikan diri dari kejaran inspektur jahat dan se ekor anjingnya. Langsung sedot saja di sini
4. Pou
Hewan peliharaan juga bisa menemani kalian bermaingame dalam sebuah smartphone berbasis Android. Hewan yang harus di urus dengan benar mulai dari mandi, cara berpakaian, makan sampai bermain. Dari game ini, kalian bisa merekam suara sendiri dengan hasil suara yang unik. Donwnload saja di sini
5. Cars Fast as Lightning
Bermain balapan sebagai tokoh Cars sebagaimana yang ada di film Cars akan tampak seru karena kalian harus injak gas penuh untuk menjadi yang tercepat.
6. 8 Ball Pool
7. Plants vs. Zombies
8. Top Eleven - Manajer Sepakbola
Selain game android terlaris selama tahun 2014 di atas, masih banyak lagi pilihan yang bisa kalian unduh secara gratis dalam kategori game gratis terlaris pada tautan berikut ini.
0 comments:
Post a Comment
KOMENTAR YANG BIJAKK !!!!