Kata-Kata yang Terlanjur Salah Kaprah di Masyarakat
Sanyo : Pompa Air
Masih banyak orang yang mengatakan kata ini ketika membeli pompa air dan saya sendiri terkadang menggunakan kata sanyo ini. Ada banyak merek pompa air seperti DAB, Matsunichi.
AQUA : Air Minum Dalam Kemasan
Semakin banyaknya merek air mineral dalam kemasan yang dijual di toko-toko, mini market, atau supermarket, membuat kata AQUA menjadi ikon utama penyebutan sesorang yang membeli air mineral. Sebut saja seperti merek Ades, Total, Santri, Anda, Clup, Sam dan lain sebagainya.
Accu : Aki
Dalam hal ini seseorang terbiasa dalam mengucapkan AKI daripada ACCU dikarenakan beberapa faktor, bisa karena daerah asal tempat tinggal dan lain sebagainya.
LPG : Elpiji
Ini juga bisa disebabkan dari mana sesorang itu berasal.
Accu : Aki
Biasanya ini digunakan oleh orang jawa tulen.
Tali Rafia : Rumput Jepang
Kata ini yang membuat saya mengerti kalau selama ini saya salah dalam mengucapkan tali rafia menjadi rumput jepang karena saya berasal dari jawa timur.
Autan : Lotion Anti Nyamuk
Kata Autan juga menjadi salah satu ikon penting ketika orang membeli loution anti nyamuk. Sebenarnya banyak merek lainnya seperti, soffel, sari puspa, dee-dee dan lain sebagainya
Molto : Deterjen pewangi pakaian
Banyak merek lain seperti soklin dan lain sebgainya
Levis : Celana Jeans
Motor : Sepeda Motor
Speaker Aktif : Salon
Dari Kata-Kata yang Terlanjur Salah Kaprah di Masyarakat, Kata mana yang biasanya kalian ucapkan dalam kehidupan sehari-hari?
0 comments:
Post a Comment
KOMENTAR YANG BIJAKK !!!!